Advertisement
Tutorial Cara Modif Printer Canon Ip2770 Untuk Print A3 Lipat Akta Notaris - Hallo teman-teman semua. Dalam postingan kali ini saya akan memberikan video tutorial untuk merubah printer canon ip2770 menjadi printer notaris, yang biasanya digunakan untuk men ngeprint akta menggunakan kertas A3 yang dilipat. karena jika printer tidak dimodifikasi terlebih dahulu, maka kertas akan tergulung dan tidak bisa mencetak dengan sempurna. Inti modifikasi ini adalah dengan melepas per yang mendorong roller kertas yang kecil atau yang bawah.
Oke, pertama-tama yang harus dilakukan adalam membuka cover printer printer Canon ip2770.
1. Buka semua baut yang menempel pada printer Canon ip2700. terdapat 4 Baut, 2 di Depan, dan 2 lagi di atas.
untuk lebih jelasnya silahkan simak video
Cara Membuka Casing Printer Canon ip 2770 berikut ini:
2. Setelah casing berhasil terbuka, lepaskan dudukan catride dari tempatnya. caranya lepas semua baut yang ada.
3. Setelah semua terlepas, angkat dudukan catride sehingga kita bisa membuka roller kertas yang bawah.
Untuk jelasnya bisa simak video berikut :
Cara Modif Printer Canon Ip2770 untuk Print A3 Lipat Akta Notaris
Oke, jadi seperti itulah cara modifikasi printer canon ip2770 menjadi printer notaris untuk mencetak kertas A3 lipat. Semoga bisa membantu teman-teman semua.
Jangan lupa follow channel saya, jika ada kesulitan bisa tinggalkan pertanyaan di kolom komentar. Terimakasih.
Other Popular Posts:
Belum ada tanggapan untuk "Tutorial Cara Modif Printer Canon Ip2770 Untuk Print A3 Lipat Akta Notaris"
Post a Comment